Mungkin ini bisa jadi solusi, dengan menggunakan script unfriend finder. Kita bisa tahu/melacak siapa yang telah menghapus kita dari daftarnya. Untuk menginstall di firefox (pake opera, safari dan google chrome juga diklaim bisa, karena sekarang pake firefox jadi yah pake firefox) dibutuhkan greasemonkey. tahapnya:
1.Install greasemonkey add on untuk firefox di DISINI (jika belum punya, jika sudah lanjut tahap 2)
2.Install Unfriend finder klik DISINI . dan klik install dan tunggu selesai.
3.Restart browser kamu.
Setelah selesai buka akun facebook kamu dan lihat di dashboor akan muncul menu baru Unfriends dibawah menu teman (friends). jika di klik maka akan tampil seperti ini :
Selamat mencoba